Kamis 15 May 2025 09:55 WIB

Bebas Buang Air Besar Sembarangan, Khofifah: Jawa Timur Pelopor Transformasi Sanitasi

Khofifah jelaskan Jawa Timur akan semakin tekan angka stunting.

Red: Erdy Nasrul
Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa (tengah).
Foto:

"Salah satu upaya yang dilakukan untuk mewujudkan ini adalah melalui bedah jamban, bagi rumah-rumah yang belum ada jamban layak. Ini jadi langkah yang dilakukan untuk pencegahan stunting," kata Isyana.

photo
Isyana Bagoes Oka. - (Republika/Prayogi)
 
 

Menurut dia, kegiatan penyediaan air bersih, sanitasi bersih, dan edukasi tidak BAB sembarangan dapat dilakukan secara bersama-sama oleh lintas bidang, lembaga, serta ada juga peran serta dari korporasi serta swasta di dalamnya.

"Bisa saja korporasi membantu keluarga rentan stunting menyediakan air bersih dan jamban sehat by name by address. Langkah intervensi ini coba dilakukan agar program yang diterima tepat sasaran, sehingga kualitas hidup keluarga berisiko stunting membaik," ucap Isyana.

sumber : Antara
BACA JUGA: Ikuti Serial Sejarah dan Peradaban Islam di Islam Digest , Klik di Sini
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement